Konvensi Capres PD Dinilai Hanya Bahan Tertawaan
Rabu, 24 April 2013 – 14:18 WIB

Konvensi Capres PD Dinilai Hanya Bahan Tertawaan
JAKARTA - Wakil Ketua Dewan Perwakilan Daerah (DPD), DR Laode Ida mengatakan konvensi calon presiden (Capres) Partai Demokrat (PD) hanya akan jadi semacam dagelan konyol jika menampilkan figur-figur yang tidak layak sebagai pemimpin.
"Kalau menampilkan figur-figur yang tidak layak sebagai pemimpin, pasti akan jadi bahan tertawaan banyak orang," kata Laode Ida, kepada JPNN, Rabu (24/4).
Sejauh ini, menurut Laode, konvensi yang ditawarkan memang tidak terlalu menarik. Karena produk konvensi cenderung akan kalah dengan capres yang dijaring atau ditampilkan berdasarkan hasil survei dari lembaga independen. Kecuali
"Apalagi, jika yang jadi peserta konvensi sudah dikenal tak memiliki reputasi dan atau rekam jejak buruk," ujar senator asal Sulawesi Tenggara itu.
JAKARTA - Wakil Ketua Dewan Perwakilan Daerah (DPD), DR Laode Ida mengatakan konvensi calon presiden (Capres) Partai Demokrat (PD) hanya akan jadi
BERITA TERKAIT
- Apakah Galon Polikarbonat Bisa Sebabkan Kanker? Simak Faktanya
- 60 Influencer Terpilih Jadi Penebar Kebaikan Hijab Tiebymin
- Peradi Tingkatkan Kemampuan Anggota dengan Hadirkan Advokat Luar Negeri
- Paksa Kepala Daerah Ikut Retret, Prabowo Ingin Meniru Rezim Orde Baru
- Pengamat: Retret Kepala Daerah Bukan Demi Kesejahteraan Rakyat, Tetapi Investasi Politik Prabowo
- Rano Karno Sebut Pramono Anung Sudah di Magelang, Ikut Retret Kepala Daerah?