Konvensi Capres PD Harusnya Digelar Debat Terbuka
Sabtu, 13 April 2013 – 02:45 WIB
JAKARTA - Board of Advisor Center for Strategic and International Studies (CSIS), Jeffrie Geovanie mengapresiasi rencana konvensi calon presiden (Capres) yang akan dilakukan oleh Partai Demokrat (PD). Menurutnya, agar berlansung meriah, penetapan Capres PD yang akan diusung pada Pemilihan Presiden 2014 mendatang sebaiknya digelar secara terbuka. "Format konvensi Capres PD akan sangat demokratis, dan akan sangat meriah. Sangat cukup waktu bila dimulai juni 2013 ini," katanya.
"Masyarakat akan sangat antusias melihat dan mengikuti konvensi sampai 2014 yang akan datang jika digelar secara terbuka," kata Jeffrie di Jakarta, Jumat (12/4).
Baca Juga:
Pagelaran terbuka yang dimaksud Jeffrie adalah debat terbuka antar sesama peserta konvensi. Kata dia, akan bertambah meriah lagi kalau konvensi ini dilakukan safari debat terbuka di di kota-kota besar seperti Surabaya, Semarang, Medan, Makasar, Bandung, Lampung, Padang, Palembang, Malang dan Yogyakarta.
Baca Juga:
JAKARTA - Board of Advisor Center for Strategic and International Studies (CSIS), Jeffrie Geovanie mengapresiasi rencana konvensi calon presiden
BERITA TERKAIT
- Polda Metro Jaya Buru Tersangka Penggelapan Haksono Santoso
- Masih Ragu Transplantasi Rambut? Simak Kiat Berikut
- Ketua Umum Bhayangkari Hibur Anak-anak Pengungsi Erupsi Gunung Lewotobi
- Anak Guru PPPK di Karanganyar jadi Korban Pemerkosaan, Sang Ibu Minta Polisi Bertindak
- Tokoh Masyarakat Hingga Akademisi Sebut Arinal Membawa Perubahan di Lampung
- Ribuan Warga Memeriahkan Gebyar Budaya, Husain Alting Sjah Ingatkan Perdamaian di Atas Segalanya