Konversi BBG Jalan Terus
Jumat, 02 Maret 2012 – 07:26 WIB

Konversi BBG Jalan Terus
Bagaimana dengan converter kit? Evita mengakui, selain ketersediaan BBG, salah satu kendala pengembangan BBG adalah masih mahalnya converter kit yang harus dipasarng di kendaraan. "Karena itu, sebagai solusi, pemerintah mungkin akan memberikan converter kit secara gratis bagi kendaraan umum," jelasnya.
Baca Juga:
Wakil Menteri ESDM Widjajono Partowidagdo menambahkan, di masa mendatang, harga BBG akan lebih stabil dibandingkan harga BBM. "Sebab, harga minyak terus naik, sedangkan harga gas ini lebih stabil. Bahkan, kalau AS sudah memngoptimalkan teknologi shale gas nya, maka harga gas di pasar internasional malah bisa turun," ujarnya.
Karena itu, lanjut dia, sangat beralasan jika pemerintah terus mendorong penggunaan BBG di Indonesia. Selain karena harga yang lebih murah, gas juga lebih ramah lingkungan dibandingkan BBM, karena emisinya sangat rendah. (owi)
JAKARTA - Rencana pemerintah untuk menaikkan harga BBM subsidi tidak lantas membuat program konversi BBM ke bahan bakar gas (BBG) dilupakan. Dirjen
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Soal Keluhan AS Terhadap Barang Bajakan di Mangga Dua, Kemendag Bilang Begini
- Sinarmas Investama Ajak Generasi Muda Melek Investasi Digital
- Sejumlah Tokoh Ikut Tenangkan Nasabah Bank DKI dan Imbau Tidak Kosongkan Rekening
- SPBH Milik PLN IP Bakal Jadi Kunci Penting Mewujudkan Transportasi Berbasis Hidrogen
- Talenta Unggul Mampu Memperkuat Hilirisasi Pertambangan
- Harga Emas Melonjak, Didimax Buka Edukasi Trading Gratis