Konversi Elpiji di Daerah Molor
Minggu, 10 Februari 2013 – 07:54 WIB
![Konversi Elpiji di Daerah Molor](https://cloud.jpnn.com/photo/image_not_found.jpg)
Konversi Elpiji di Daerah Molor
MATARAM-Masyarakat Pulau Sumbawa harus bersabar lagi. Pemerintah pusat kembali luput menganggarkan dana konversi minyak tanah ke elpiji 3 kg untuk warga di pulau itu. Dana dijanjikan disiapkan dalam APBN Perubahan tahun ini.
Kepastian tidak adanya dana untuk konversi elpiji di Pulau Sumbawa diperoleh tim Pemprov NTB setelah bertemu Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral dan Badan Pengatur Hilir Minyak dan Gas, di Jakarta, awal pekan ini.
‘’Setelah kita bertemu dengan Kementerian ESDM dan BPH Migas, kita mendapat kepastian memang tidak ada dana konversi elpiji untuk Pulau Sumbawa di APBN 2013,’’ kata Kepala Biro Perekonomian Pemprov NTB Hj Putu Selly Andayani kepada Lombok Post (Grup JPNN), Sabtu (9/2).
Ini adalah kali kedua konversi elpiji di Pulau Sumbawa luput dianggarkan di APBN. Sebelumnya konversi direncanakan dimulai 2012, namun tertunda, karena ketiadaan anggaran di APBN.
MATARAM-Masyarakat Pulau Sumbawa harus bersabar lagi. Pemerintah pusat kembali luput menganggarkan dana konversi minyak tanah ke elpiji 3 kg untuk
BERITA TERKAIT
- Cokelat Expo Indonesia Hadirkan Era Baru dalam Kuliner
- Midea Meluncurkan Air Cooler Terbaru, Harga Mulai Rp 1 Jutaan
- Pertamina Dorong Energi Bersih dengan Memanfaatkan Gas Suar Kilang Menjadi Listrik
- Berkat BNI Xpora Produsen Tempe Asal Bogor ini Bisa Tembus Ekspor ke 10 Negara
- Ekonom Sarankan Prabowo Kurangi LPG Impor, Beralih ke Jargas
- Coretax Bikin Masyarakat Resah, ORI Minta DJP Segera Beri Solusi