Koper Ratusan Penumpang Garuda Tertinggal
Kamis, 19 September 2013 – 06:36 WIB

Koper Ratusan Penumpang Garuda Tertinggal
Sementara itu, GM Angkasa Pura 2 H.T Said Ridwan, ST. MM menyebutkan, semua jadwal penerbangan terlambat satu sampai dua jam akibat pemadaman listrik ini. Sebenarnya, ujarnya, di Bandara Kuala Namu tersedia genset. Hanya saja saat itu genset yang tersedia tidak masuk ke system. Sehingga tidak bisa mengatasi dampak pemadaman listrik. (sih)
MEDAN - Sistem pelayanan di Kuala Namu Internasional Airport Rabu (18/9) sempat kacau beberapa jam. Hal ini diakibatkan adanya pemadaman
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki
- Jasad Korban Banjir di Murung Raya Ditemukan Tersangkut di Dahan Pohon Sawit
- Banjir Rendam Sejumlah Rumah Warga di Kalianda Lampung Selatan, Tak Ada Korban Jiwa
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung
- Harga Emas Perhiasan di Baturaja Tembus Rp 11,3 Juta Per Suku