Kopi Kurangi Resiko Kanker Hati
Senin, 25 Maret 2013 – 17:53 WIB
BERDASARKAN penelitian terbaru, ternyata mengkonsumsi kopi dapat melindungi pria yang rutin minum alkohol dari resiko kanker hati. Peneliti menanyai hampir 19.000 pria dan wanita Finlandia, dengan usia antara 25 hingga 74 tentang konsumsi kopi dan alkohol mereka. Pria yang mengkonsumsi lebih dari 24 minuman beralkohol per minggu, atau sekitar 3,5 minuman sehari-hari, memiliki tingkat tertinggi dari enzim hati - sekitar tiga kali lebih tinggi dibanding pria yang tidak minum alkohol.
"Temuan kami menunjukkan efek perlindungan meminum kopi bagi para alkoholik," kata peneliti Dr.Onni Niemela dari Seinajoki Central Hospital dan University Of Tampere di Finlandia, dilansir The Indian Express, Minggu (24/3)
Baca Juga:
Peneliti mengukur kadar enzim hati gamma-glutamil transferase (GGT) dari para partisipan yang mereka tanyai. Ternyata hasil penelitian menunjukan, minum alkohol dapat meningkatkan kadar GGT dalam darah yang juga dapat menyebabkan penyakit hati. Orang dengan penyakit hati menunjukkan tingkat GGT yang tinggi dalam darah mereka.
Baca Juga:
BERDASARKAN penelitian terbaru, ternyata mengkonsumsi kopi dapat melindungi pria yang rutin minum alkohol dari resiko kanker hati. Peneliti menanyai
BERITA TERKAIT
- 5 Manfaat Minum Susu Kunyit, Jantung Anda Bakalan Bahagia
- 6 Manfaat Pepaya, Bantu Pria Tahan Lama di Ranjang
- 4 Khasiat Air Ketumbar, Penderita Penyakit Ini Disarankan untuk Mengonsumsinya
- Ikhtiar Yakes Pertamina Bangun Ekosistem Layanan Kesehatan Berkelanjutan
- 6 Khasiat Susu Almond, Bikin Tulang Makin Kuat
- Waspada, Ini 5 Bahaya Minum Air Kelapa Saat Sedang Haid