Korban Ditemukan Bertumpuk

Korban Ditemukan Bertumpuk
TWIN OTTER. Korban Kecelakaan Pesawat Merpati Twin OTTER di Papua sudah berhasil di evakuasi.

 Ditempat terpisah General Maneger Merpati North Region Kalimantan Timur, Sulawesi, Maluku, dan Papua, Donny Rurut menyampaikan turut berduka cita atas musibah tersebut. Menurutnya Merpati tetap bertanggungjawab dan berkewajiban untuk melakukan upaya-upaya seperti mengevakuasi korban, dan menyiapkan logistik, seperti angkutan untuk membawa para korban ke daerahnya masing-masing, diantaranya, ke Batom Pegunungan Bintang, Toraja, dan Jakarta.

  Mengenai santunan kepada korban Donny mengatakan hal itu akan tetap diberikan. "Santunannya jelas kami berikan sesuai aturan pemerintah yang ada. Para korban kami akan bawa ke daerahnya setelah selesai diidentifikasi. Para ahli waris sudah kami hubungi untuk santunan itu," imbuhnya.

  Soal nama korban yang namanya berbeda dalam manivest, pada dasarnya pihak Merpati tidka mempersoalkannya, dan tetap bertanggungjawab terhadap semua korban dalam pemberian santunan itu.(nls)

SENTANI-Akhirnya Tim SAR berhasil mengevakuasi seluruh korban pesawat Merpati jenis Twin Otter yang jatuh Minggu (6/8) lalu di Ampisibil Kabupaten


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News