Korban Lapindo Bertahan di Istana
Selasa, 02 Desember 2008 – 13:18 WIB
Foto : Agus Srimudin/JPNN
Para pendemo yang membawa spanduk dan mendengungkan sholawat nabi Muhammad SAW terus bersenandung di depan istana presiden. Sekitar 10 perwakilan yang dipimpin koordinator aksi, Wisnu Sulasono sedang melakukan pertemuan dengan pihak Departemen Pekerjaan Umum. ”Intinya warga ingin ganti rugi segera dibayar, kami tak mau dicicil,” pungkasnya.(gus/jpnn)
JAKARTA - Sekitar 1.000 warga korban lumpur Lapindo yang mengatasnamakan dirinya 'Tim 16' terdiri dari warga Perum TAS I (Tanggulangin Anggun Sejahtera)
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Dinkes Jabar Sebut Program Cek Kesehatan Gratis Sepi Peminat
- Transaksi Dana Dugaan Korupsi 2024 Capai Rp 984 T, Sahroni: Lacak dan Sita!
- Pakar Nilai Penegak Hukum Korup Harus Dihukum Berat
- KPK Periksa Satori Terkait Dugaan Korupsi Dana CSR Bank Indonesia
- 4 Napi Dugem di Rutan Pekanbaru Dipindah ke Nusakambangan, 16 Sipir Diperiksa
- Menteri UMKM Maman Abdurrahman Jadi Calon Tunggal Ketum IKA Trisakti