Korban Lapindo Mampir ke KontraS
Minggu, 08 Juli 2012 – 11:24 WIB
JAKARTA -- Hari Suwandi, korban lumpur Lapindo Sidoarjo, akan tiba di kantor Komisi untuk Orang Hilang dan Korban Tindak Kekerasan (KontraS), Minggu (8/7) siang. Hari Suwandi merupakan warga Gedung Bendo, RT 08 / RW 03, Tanggul Angin, Porong, Sidoarjo, Jawa Timur.
"Hari Suwandi (korban Lapindo) pejalan kaki dari Porong-Jakarta, Minggu 8-7-2012 pukul 14.00 akan tiba di KonstrS," kata Koordinator Badan Pekerja KontraS Haris Azhar, di Jakarta, Minggu (8/8).
Baca Juga:
Haris mengatakan, nanti akan ada acara penyambutan terhadap Hari di kantor KontraS. "Nanti diupdate lagi, tapi ada acara penyambutan," ujar Haris.
Baca Juga:
JAKARTA -- Hari Suwandi, korban lumpur Lapindo Sidoarjo, akan tiba di kantor Komisi untuk Orang Hilang dan Korban Tindak Kekerasan (KontraS), Minggu
BERITA TERKAIT
- Lemkapi Sebut Perbuatan AKP Dadang Telah Menurunkan Muruah Kepolisian
- Mendes PDT Yandri Susanto Lihat Potensi Besar Desa Ada di Sini
- 5 Berita Terpopuler: Kabar Terbaru Polisi Tembak Polisi, Diduga Pembunuhan Berencana, Kapolri Beri Perintah Tegas
- Tingkatkan Bantuan Pengamanan, PTPN IV Jalin MoU dengan Polda Sumut
- AKP Dadang Iskandar Pembunuh Kasat Reskrim Polres Solok Selatan Terancam Dihukum Mati
- Pertamina Patra Niaga Uji Penggunaan Bioethanol E10 Bersama Toyota dan TRAC