Korban Lapindo Mampir ke KontraS
Minggu, 08 Juli 2012 – 11:24 WIB
Hari melakukan aksi jalan kaki sejak 14 Juni 2012. Aksi yang dilakukan itu adalah untuk meminta keadilan atas kejadian lumpur Lapindo di Sidoarjo.
Sebelumnya seperti dilansir beberapa media, bos PT Lapindo Brantas Aburizal Bakrie, mengatakan tidak akan menemui Hari Suwandi jika mendatangi Wisma Bakrie. Ical beralasan, Hari bukan korban lumpur Lapindo.
Ical juga menyatakan, pihaknya tidak akan bayar ganti rugi terhadap korban di luar peta terdampak, karena itu merupakan tanggungjawab pemerintah. Apalagi berdasarkan putusan Mahkamah Agung, semburan lumpur dinyatakan sebagai bencana, bukan kesalahan Lapindo. (boy/jpnn)
JAKARTA -- Hari Suwandi, korban lumpur Lapindo Sidoarjo, akan tiba di kantor Komisi untuk Orang Hilang dan Korban Tindak Kekerasan (KontraS), Minggu
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- IFAD Tinjau Program UPLAND di Garut Untuk Tingkatkan Produktivitas & Kesejahteraan Petani
- IDI Banjarnegara Ungkap Pengobatan yang Tepat untuk Penderita Diabetes Melitus
- KPK Gelar OTT di Bengkulu, 7 Orang Diamankan
- IDI Jawa Tengah Bagikan Info Jenis Obat Pengidap HIV/AIDS
- Lemkapi Sebut Perbuatan AKP Dadang Telah Menurunkan Muruah Kepolisian
- Mendes PDT Yandri Susanto Lihat Potensi Besar Desa Ada di Sini