Korban Malah Bingung Motor yang Hilang Bisa Kembali
Kamis, 27 Oktober 2016 – 10:27 WIB

Ilustrasi. Foto: dok.JPNN
Akhirnya, petugas menghubungi perangkat desa untuk membantu menjelaskan kedatangannya.
Setelah diberi tahu bahwa ada petugas kejaksaan yang mau menyerahkan barang bukti (BB), keluarga Marhawi pun menerima. Mereka tidak lagi bingung.
Malah kali ini benar-benar senang karena hartanya telah kembali. Bahkan, tanpa repot-repot mencari.
"Senang sekali," ucap Joko. Dia menambahkan, banyak warga yang belum mengetahui adanya pelayanan prima antar BB ke rumah. (may/c6/fal/flo/jpnn)
a-- Marhawi dan keluarganya senang sekaligus takjub. Sepeda motornya yang hilang lebih dari tiga bulan lalu akhirnya bisa kembali. Kendaraan itu
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Sakit Hati Sering Disindir, Suami di Inhu Nekat Tikam Sang Istri
- Hilang Sebulan, 2 Bocah di Bengkulu Ternyata Dibunuh, Pelakunya Tak Disangka
- Polisi Tangkap Pelaku Pembunuhan 2 Bocah di Bengkulu
- Polda Jabar Perpanjang Penahanan Dokter Cabul Priguna
- Eks Anggota DPRD Palembang Tusuk Mantan Istri Secara Membabi Buta
- Berkedok Jadi Tukang Buah, Maling Gasak Motor Pak RT