Korea Masters 2023: Kento Momota Pecah Telur, 3 Fakta Menarik Tercipta
Minggu, 12 November 2023 – 15:54 WIB

Pebulu tangkis tunggal putra Jepang Kento Momota berhasil merebut trofi Korea Masters 2023. Foto: BadmintonPhoto/BWF
jpnn.com - Pebulu tangkis tunggal putra Jepang Kento Momota berhasil merebut trofi Korea Masters 2023.
Di partai puncak, mantan pemain ranking satu dunia itu mengalahkan kompatriotnya, Koki Watanabe.
Momota menang dua gim langsung 21-16, 21-15 di Gwangju Women’s University Stadium, Korea.
Sejumlah fakta menarik tercipta seusai Momota naik podium pertama turnamen BWF Super 300 ini.
Apa saja itu? Simak ulasan JPNN.com berikut ini.
1. Pecah Telur
Momota akhirnya pecah telur dengan merebut trofi pertama dalam dua tahun terakhir.
Sebelum menjuarai Korea Masters 2023, Momota terakhir kali naik podium tertinggi terjadi di Indonesia Masters 2021.
2. Final Pertama dalam Lebih dari 1 Tahun
Ini merupakan final pertama bagi Momota setelah absen di partai puncak lebih dari satu tahun.
Pebulu tangkis tunggal putra Jepang Kento Momota berhasil merebut trofi Korea Masters 2023. 3 Fakta menarik tercipta.
BERITA TERKAIT
- BWF World Tour: Rapor Merah Bulu Tangkis Indonesia, 7 Turnamen 1 Trofi
- Tanpa Zheng/Huang, Ganda Campuran China di All England Tetap Mengerikan
- Banyak Bikin Kesalahan, Rehan/Gloria Harus Puas Jadi Runner up Lagi
- Rehan/Gloria dan Adnan/Indah Kompak ke Perempat Final Orleans Masters 2025
- Rehan/Gloria Tidak Mau Terbebani dan Pengin Main Lepas di Semifinal German Open 2025
- PBSI Apresiasi Gelar Juara Tim Beregu Campuran Indonesia di BAMTC 2025