Korea Selatan Coba Hidup Berdampingan dengan COVID-19, Begini Strateginya

Korea Selatan Coba Hidup Berdampingan dengan COVID-19, Begini Strateginya
Warga memakai masker untuk melindungi diri dari penularan virus corona di Seoul, Korea Selatan. Foto: REUTERS/KIM HONG-JI

Kendati tidak pernah merasakan lockdown, Korsel kini menghadapi gelombang keempat infeksi sejak Juli ketika pemerintah menerapkan pembatasan pertemuan dan jarak sosial secara ketat.

Pengunjung tempat-tempat berisiko tinggi seperti bar, kelab malam, pusat kebugaran tertutup, sauna, dan bar karaoke akan diwajibkan memperlihatkan bukti vaksinasi COVID-19 atau hasil tes negatif COVID-19 dalam waktu 48 jam.

Korsel pada Kamis (28/10) melaporkan 2.124 kasus baru COVID-19, sehingga totalnya mencapai 360.536 kasus dengan 2.817 kematian. (ant/dil/jpnn)

Korea Selatan mulai mencoba hidup berdampingan dengan COVID-19, begini strateginya


Redaktur & Reporter : Adil

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News