Korea Utara Gagal ke Final, Pelatih Tuding Timnas U-19 Indonesia Mengulur Waktu
Senin, 11 November 2019 – 08:49 WIB
"Setelah kedudukan seri, kami merasa Indonesia membuang-buang waktu," tutur Park.
Sebaliknya, skor 1-1 membuat Indonesia memastikan diri lolos ke Piala Asia U-19 tahun depan di Uzbekistan sebagai juara Grup K setelah mengumpulkan tujuh poin dari tiga laga.
Piala Asia U-19 edisi 2020 menjadi keikusertaan ke-18 Indonesia pada turnamen yang sudah digelar sejak 1959 ini. (antara/jpnn)
Ditahan imbang Timnas U-19 Indonesia, Korea Utara gagal masuk final Piala Asia U-19 2020 di Uzbekistan.
Redaktur & Reporter : Soetomo
BERITA TERKAIT
- Jadi Pemain Terbaik di Piala AFF U-19 2024, Dony Tri: Alhamdulillah, Sebenarnya tidak Menyangka
- Daftar Gelar yang Dipersembahkan Indra Sjafri untuk Indonesia
- Indonesia Juara AFF U-19 2024: Tuah Bung Tomo & Senjata Rahasia
- Indonesia Juara Piala AFF U-19 2024, Langsung Persiapan Melawan Argentina
- Soal Kans Main di Timnas Indonesia Senior, Begini Respons Jens Raven
- Arti Tangisan Jens Raven Seusai Membawa Timnas U-19 Indonesia Juara Piala AFF