Koridor Baru Terkendala Armada
jpnn.com - Padahal Pemrov DKI, melalui Gubernurnya Fauzi Bowo pernah menyatakan jika awal September 2008 ketiga koridor busway tersebut dipastikan akan segera beroperasi.
Menurut Kepala Badan Layanan Umum Daerah Transjakarta (BLUD) Drajad Adhyaksa, pengoperasian ketiga koridor tersebut masih terkendala dengan kesiapan armada bus.‘’Sebelumnya, Dishub DKI mengusulkan agar meminjam sebagian armada baru koridor IV, V, VI dan VII untuk sementara dioperasikan di koridor VIII, IX dan X. Tapi usul itu ditolak karena nanti waktu tunggu di koridor 4 sampai 7 jadi lama,’’ujarnya.
Drajad sendiri belum bisa memastikan, kapan ketiga koridor tersebut akan segera dioperasikan. ‘’ Kami masih menunggu hasil alokasi anggaran untuk lanjutan koridor XI dan XII sebesar Rp16,25 miliar pada APBD Perubahan 2008 gar cepat terealisasikan,’’ pungkasnya. (wid)
JAKARTA-Warga Jakarta yang ingin segera menikmati jalur busway Koridor VIII (Lebak Bulus-Harmoni), Koridor IX (Pinang Ranti-Pluit), dan Koridor
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Kapolres Banyuasin Membagikan Makanan Bergizi Gratis untuk Siswa SDN 13 Air Kumbang
- Camat Diminta Lebih Peka Atasi Isu Wilayah dan Penyusunan Anggaran
- Tanah Longsor di Padang Lawas, 4 Orang Meninggal Dunia
- Irjen Andi Rian Kerahkan 1.471 Personel Kawal Pemungutan Suara Pilkada 2024 di Sumsel
- Ditresnarkoba Polda Sumsel Memusnahkan Sabu-Sabu 2.689,06 Gram dan 657 Butir Ekstasi
- DPRD Kota Bogor Gelar Sidak ke OPD, Pastikan Pelayanan Tetap Optimal