Korlantas Bagikan Ratusan Paket Sembako Kepada Nelayan di Cilincing
Rabu, 05 Oktober 2022 – 19:02 WIB

Korlantas Polri membagikan 500 paket sembako kepada nelayan pesisir utara, Kelurahan Kalibaru, Cilincing, Jakarta Utara. Foto dok Korlantas
Dalam rangka HUT ke-67 Lalu Lintas Bhayangkara, Korlantas Polri membagikan sebanyak total 107.200 paket sembako melalui jajaran Polda di seluruh Indonesia. Korlantas membagikannya kepada sopir angkot, pengendara ojok online, hingga anak yatim.(chi/jpnn)
Pembagian paket sembako ini dilakukan Korlantas untuk berbagi kebahagian bersama stakeholder, Bank BRI.
Redaktur & Reporter : Yessy Artada
BERITA TERKAIT
- Bantu Nelayan, HNSI Dorong Pemerintah Pakai Teknologi Alternatif
- Homestay Kampung Nelayan Sarang Tiung Diresmikan, Ini Keunggulannya
- 4 Kiat Berkendara saat Arus Balik Lebaran, Baca Nomor 2, Semoga Bermanfaat
- Hadapi Puncak Arus Balik, Korlantas Akan Terapkan One Way Nasional, Catat Tanggalnya
- Data Jumlah Kendaraan Keluar Jakarta saat Mudik 2025, Bandingkan dengan 2024
- Pasar Murah di Kalteng: Gubernur Agustiar Menggratiskan 140 Ribu Paket Sembako