Korlantas Digeledah Terkait Proyek Pengadaan Simulator
Selasa, 31 Juli 2012 – 08:15 WIB

Korlantas Digeledah Terkait Proyek Pengadaan Simulator
JAKARTA--Juru Bicara Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Johan Budi menyatakan penggeledahan yang dilakukan tim penyidik di Korlantas Polri terkait proyek pengadaan simulator kemudi motor dan mobil senilai Rp 196,87 miliar. Hal ini diungkapkannya di Jakarta, Selasa (31/7).
"Itu memang terkait proses pengadaan barang. Lebih lengkapnya nanti kami sampaikan dalam jumpa pers hari ini," kata Johan.
Johan menyatakan kasus ini berawal dari laporan masyarakat pada KPK sejak akhir 2011 lalu. Penyelidikan pun mulai dilakukan pada awal Januari 2012.
"Diduga ada penggandaan dana," ujarnya.(flo/jpnn)
JAKARTA--Juru Bicara Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Johan Budi menyatakan penggeledahan yang dilakukan tim penyidik di Korlantas Polri terkait
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- GP Ansor Gaungkan Patriot Ketahanan Pangan Menjelang Puncak Harlah Ke-91
- Koalisi Masyarakat Sipil Mengecam Intervensi Anggota TNI di Kampus UI dan UIN Semarang
- Berdoa di PIK, Biksu Thudong Tebar Pesan Damai
- Pemerintah Fokus Tuntaskan Pengangkatan PPPK Tahap 1, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Setiawan Ichlas Hadirkan Ustaz Adi Hidayat di Tabligh Akbar di Palembang
- Gegara Panggilan Sidang Tak Sampai Alamat, Tergugat Datangi Kantor Pos di Jambi