Korlantas Diminta Catat Barang Bukti Yang Disita

Korlantas Diminta Catat Barang Bukti Yang Disita
Korlantas Diminta Catat Barang Bukti Yang Disita
Johan mengatakan saat penggeledahan 31 Juli lalu, KPK memang mencari dokumen tentang dugaan korupsi pengadaan proyek simulator SIM untuk kendaraan roda dua dan roda empat di Korlantas. Penggeledahan dilakukan untuk mengembangkan penyidikan terkait tersangka mantan Kepala Korlantas Polri Inspektur Jenderal Djoko Susilo.(flo/jpnn)


JAKARTA--Juru Bicara Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Johan Budi SP menyatakan penggeledahan yang dilakukan oleh pihaknya di Korps Lalu Lintas


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News