Korsel Bagi-bagi 10 Ribu Piano ke SD
Kamis, 20 Januari 2011 – 20:31 WIB

Korsel Bagi-bagi 10 Ribu Piano ke SD
Untuk diketahui, sebelumnya MoU hibah ini telah ini telah ditandatangani tanggal 8 Juni 2010 oleh Wamendiknas Fasli Jalal dan Chang Myung Kwan mewakili Booyoung Co Ltd. Piano dan papan tulis yangdihibahkan ini akan didistribusikan secara proporsional ke seluruh SD di Indonesia.
Baca Juga:
Diharapkan hibah ini dapat bermanfaat untuk membantu menguatkan proses pembelajaran siswa SD. Sementara bagi sekolah penerima hibah piano, nantinya akan diberikan pembekalan. Di antaranya, tenaga pengajar berasal dari Korea, lalu dilanjutkan dengan pelatihan musik di provinsi bagi guru kesenian daerah. (cha/jpnn)
JAKARTA -- Kementerian Pendidikan Nasional (Kemdiknas) menerima hibah sebanyak 10 ribu unit Piano dari Republik Korea Selatan dan 330 ribu papan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Tingkatkan Daya Saing Dosen, UTB Gelar Sosialisasi Bareng Kepala LLDIKTI Wilayah IV
- Dukung Asta Cita, Universitas HKBP Nommensen Kolaborasi dengan BTN
- Sekolah Cahaya Rancamaya Wakili Jabar di Program SMA Unggul Garuda Transformasi 2025
- Usaha Felicia Putri Diterima Kuliah di Harvard University Bisa Dicontoh
- Prodi Manajemen dan Informatika Bahas Cara Membangun Ekosistem Digital HR yang Aman
- Soal Penjurusan di SMA, Mendikdasmen: Arahan Presiden Agar Dikaji Lebih Dalam