Korsel Krisis Striker di Piala Asia
Senin, 27 Desember 2010 – 14:58 WIB
Pilihan lainnya adalah striker Chunnam Dragons Ji Dong-won yang baru berusia 19 tahun dan striker Ulsan Kim Shin-wook. Parahnya, ketiga pemain tersebut belum pernah mempersembahkan gol bagi Korsel di ajang internasional.
Padahal, Korsel akan berada pada grup yang tidak ringan pada Piala Asia 2011 nanti. Mereka tergabung dalam grup C bersama Australia, India, dan Bahrain. "Kami persiapkan Chu-young sebagai striker utama dan dia akan ditopang dua pemain lainnya, tapi harus berubah," kata Kwang-rae.
Bagi Park, ini kali kedua dia gagal tampil di Piala Asia. Sebelumnya dia juga absen pada Piala Asia 2007 karena cedera. "Kami hanya berharap dia segera pulih dan bisa kembali ke lapangan lagi," bilang pelatih berusia 56 tahun itu. (ham)
SEOUL - Kekuatan timnas Korea Selatan (Korsel) tereduksi jelang Piala Asia 2011 Qatar, 7-29 Januari nanti. Striker andalannya Park Chu-young menderita
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Taklukkan AS Roma 1-0, Napoli Kembali ke Puncak Klasemen Serie A 2024/25
- Hasil Liga Spanyol: Menang 3-0 Atas Leganes, Madrid Naik Posisi 2 Klasemen
- Kevin Diks Menawan, FC Copenhagen Amankan 3 Poin
- Pertamina Eco RunFest 2024 Beri Dampak Positif, Mulai Lingkungan hingga Ekonomi
- Timnas Indonesia Dinilai Janggal Belum Mengumumkan Skuad Piala AFF 2024
- Warning dari Erick Thohir Setelah Timnas Indonesia Menghancurkan Arab Saudi