Korupsi di Daerah Akibat Koalisi Pengusaha-Pejabat
Selasa, 11 Desember 2012 – 18:23 WIB

Korupsi di Daerah Akibat Koalisi Pengusaha-Pejabat
JAKARTA--Jaksa Agung Muda Tindak Pidana Khusus Andhi Nirwanto, mengungkapkan saat ini fenomena korupsi di daerah semakin besar. Menurutnya, ini terjadi karena ada koalisi antara pengusaha dan pejabat di daerah. Koalisi tersebut mempengaruhi kebijakan yang dibuat kepala daerah. Menurut dia ada dua alasan kenapa bisa terjadi koalisi pejabat dan pengusaha, yaitu dua pihak itu memang sengaja melakukan korupsi dan melakukan tindak korupsi karena tidak paham pada aturan yang berlaku.
Hal ini diungkapkan Andhi saat menjadi pembicara dalam diskusi nasional bertema "Upaya Menghindari Akibat Hukum Pidana Korupsi Antara Pejabat Daerah dan Pengusaha Dalam Membangun Kenyamanan Berinvestasi dan Berusaha" di Jakarta, Selasa (11/12).
"Salah satu penyebab lambatnya pertumbuhan ekonomi dan kehancuran ekonomi suatu bangsa karena koalisi pengusaha dengan penguasa dalam sistem kelembagaan, baik didaerah maupun pusat. Bisa menghasilkan lobi politik. Ini yang sangat berbahaya," kata Andhi.
Baca Juga:
JAKARTA--Jaksa Agung Muda Tindak Pidana Khusus Andhi Nirwanto, mengungkapkan saat ini fenomena korupsi di daerah semakin besar. Menurutnya, ini terjadi
BERITA TERKAIT
- Inovasi BPKH Hadirkan Rekening Virtual untuk Calon Jemaah Haji, Begini Sistemnya
- Keterangan Tertulis dari Ridwan Kamil Setelah Digeledah KPK
- Perilaku Seksual Tak Lazim Kapolres Ngada AKBP Fajar Dikecam
- Oknum Brimob Diduga Tembak Mati Warga di Lokasi Tambang Emas Ratatotok
- Waspada, BMKG Ungkap Wilayah Indonesia yang Berpotensi Diguyur Hujan Hari Ini
- Tunjangan Model Karyawan Swasta Diterapkan untuk PPPK, Alhamdulillah