Korupsi Driving Simulator Dinilai Kebangetan
Selasa, 31 Juli 2012 – 17:05 WIB

Korupsi Driving Simulator Dinilai Kebangetan
JAKARTA – Koordinator Investigasi dan Advokasi Forum Indonesia untuk Transparansi Anggaran (FITRA), Uchok Sky Khadafi mendesak Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menuntaskan kasus dugaan korupsi driving simulator sampai ke akar-akarnya.
“Termasuk sampai penentu kebijakan proyek ini, yakni pada perwira tinggi Polri, bahkan pada perwira menengah atau bintara,” kata Uchok, di Jakarta, Selasa (31/7).
Seperti diketahui, sejauh ini kasus dugaan korupsi atau suap pengadaan driving Simulator senilai Rp198, 7 miliar sudah menyeret petinggi Korlantas Polri Inspektur Jendral (Irjen) DS menjadi tersangka.
Lembaga anti korupsi pimpinan Abraham Samad itu juga sudah menggeledah Korlantas Polri untuk mencari barang bukti terkait kasus tersebut, mulai Senin (30/7) hingga Selasa (31/7).
JAKARTA – Koordinator Investigasi dan Advokasi Forum Indonesia untuk Transparansi Anggaran (FITRA), Uchok Sky Khadafi mendesak Komisi Pemberantasan
BERITA TERKAIT
- Tolak Penundaan Pengangkatan PPPK 2024, Ribuan Honorer Gelar Demo Nasional 18 Maret
- Waka MPR: Perlu Political Will Para Pemangku Kepentingan untuk Wujudkan Kesetaraan
- Setara Institute Dorong Pembangunan Inklusif di Daerah, Rilis Alat Kebijakan untuk Susun RPJMD
- Hardjuno Wiwoho: Tiga Syarat agar Danantara Bisa Dipercaya, Salah Satunya Hukuman Mati untuk Koruptor
- Tanggul Sungai Tuntang Jebol, 665 KK Mengungsi & Jalan Penghubung Antardesa Terputus
- Dukung Musisi Tanah Air, Kemenekraf Dorong Ekosistem Musik Berkelanjutan