Koruptor Tak Usah Diberi Remisi
Kamis, 19 Agustus 2010 – 05:33 WIB

Koruptor Tak Usah Diberi Remisi
Bagaimana soal isu pemberian remisi Artalyta Suryani atau Ayin" "Sampai sekarang belum (menerima remisi) kami masih mengumpulkan datanya (pelanggaran untuk mendapatkan fasilitas mewah di Rutan Wanita Pondok Bambu)," jawabnya. Namun Untung mengatakan bahwa pelanggaran Ayin sebenarnya tidak terlalu berat. "Kan dia dapat izin. Jadi yang salah itu petugasnya. Lain lagi kalau dia menyelundupkan," ucapnya.
Selain itu, lanjut untung yang dibawa ke masuk Ayin ke rutan bukanlah barang-barang berbahaya. Apakah ada kemungkinan Ayin mendapatkan remisi" "Ya inilah yang sedang kami kaji," ucapnya. (kuh)
JAKARTA - Pemberian remisi umum HUT RI ke 65 kepada ratusan koruptor menuai kritikan. Kerena telah memberikan diskon masa penahanan untuk pengemplang
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Ancaman Hukuman Oknum TNI AL Pembunuh Juwita Bisa Bertambah
- Perubahan KUHAP Penting, Tetapi Harus Perhatikan Juga Faktor Ini
- Ketua INTI Tangsel Ajak Masyarakat Teladani Semangat Kebangkitan Kristus
- Setiawan Ichlas Disambut Hangat saat Mudik ke Palembang, Lihat Ada Pak Gubernur
- 165 Ribu Kendaraan Tinggalkan Jabotabek saat Libur Panjang 2025
- ISNU Gelar Fun Walk dan Menanam Satu Juta Pohon untuk Masa Depan Bumi