Korut Ancam Buang Aset Korsel
Sabtu, 30 Juli 2011 – 04:42 WIB

Korut Ancam Buang Aset Korsel
Sementara itu, delegasi Korut yang berada di Amerika Serikat (AS) kembali mengadakan pertemuan dengan para pejabat pemerintahan Presiden Barack Obama. Kemarin, pertemuan tertutup tentang nuklir Korut itu memasuki hari kedua. Utusan AS untuk Korut, Stephen Bosworth, menyebut pertemuan dengan para juru runding nuklir Korut serta Wakil Menlu Kim Kye-gwan berjalan lancar.
"Pertemuan berlangsung dengan serius dan lebih menyerupai percakapan bisnis," ungkap salah seorang pejabat Departemen Luar Negeri AS. Lewat pertemuan itu, konon, AS hanya ingin memperingatkan Korut terhadap janji mereka untuk melucuti nuklir. AS juga berharap, Korut bersedia kembali ke perundingan enam negara tanpa syarat. (AP/AFP/hep/ami)
SEOUL - Korea Utara (Korut) dan Korea Selatan (Korsel) berpotensi memasuki babak baru ketegangan. Kemarin (29/7), Pyongyang mengancam bakal mengenyahkan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Rayakan Paskah, Presiden Kolombia Bicara soal Penderitaan Yesus & Rakyat Palestina
- Presiden Iran Masoud Pezeshkian Sebut Israel Pelaku Utama Terorisme Global
- Kereta Gantung Terjatuh di Italia Selatan, 4 Tewas
- Ajak Israel Berunding, Hamas Siap Akhiri Perang di Gaza
- Hamas Tolak Gencatan Senjata, Kini Israel Kuasai 30 Persen Jalur Gaza
- 1.400 Tenaga Medis Tewas Akibat Serangan Israel di Gaza