Korut Siapkan 10 Rudal
Jumat, 10 Oktober 2008 – 11:53 WIB

Korut Siapkan 10 Rudal
Tidak dimungkiri bila aktivitas militer Korut selalu disikapi Korsel dan AS dengan penuh kewaspadaan. Sehingga, laporan itu mengundang pernyataan Admiral Timothy Keating, komandan pasukan AS di Pasifik. Bahkan, AS menyiagakan pengawasan di wilayah latihan Korut.
Baca Juga:
"Kami belum melihat adanya persiapan atau aktivitas militer di Korut. Kami juga belum merespons perubahan militer apa pun. Tapi, bila Korut menembakkan sepuluh misil, itu baru tidak biasa," ujar Keating di Tokyo kemarin (9/10). (AP/Rtr/dia/ami)
SEOUL - Pejabat intelijen Korea Selatan yakin, dalam beberapa hari ke depan Korut kembali menembakkan rudalnya. Mereka memperkirakan, setidaknya
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Presiden Iran Masoud Pezeshkian Sebut Israel Pelaku Utama Terorisme Global
- Kereta Gantung Terjatuh di Italia Selatan, 4 Tewas
- Ajak Israel Berunding, Hamas Siap Akhiri Perang di Gaza
- Hamas Tolak Gencatan Senjata, Kini Israel Kuasai 30 Persen Jalur Gaza
- 1.400 Tenaga Medis Tewas Akibat Serangan Israel di Gaza
- Gempa Bumi M 5,8 Mengguncang Filipina Rabu Pagi