Korwil Honorer K2: Berani Enggak Para Menteri Disopiri Tenaga Outsourcing?
Jumat, 14 Oktober 2022 – 17:35 WIB
![Korwil Honorer K2: Berani Enggak Para Menteri Disopiri Tenaga Outsourcing?](https://cloud.jpnn.com/photo/arsip/watermark/2019/02/17/koordinator-wilayah-perkumpulan-honorer-k2-indonesia-phk2i-jawa-timur-eko-mardiono-foto-dok-pribadi-for-jpnncom.jpg)
Koordinator Wilayah Perkumpulan Honorer K2 Indonesia (PHK2I) Jawa Timur Eko Mardiono. Foto: dok pribadi for JPNN.com
Apakah aman pejabat negara disopiri tenaga outsourcing. Begitu juga ambulans.
"Kalau para menteri berani enggak disopiri tenaga outsourcing? Sopir itu jabatan vital," ucapnya.
Dia pun meminta pemerintah tidak menyamakan honorer K2 dengan lainnya.
Eko menegaskan Honorer K2 harus mendapatkan prioritas. (esy/jpnn)
Korwil honorer K2 mempertanyakan apakah para menteri berani disopiri oleh tenaga outsourcing.
Redaktur : M. Kusdharmadi
Reporter : Mesyia Muhammad
BERITA TERKAIT
- BKN Minta Instansi Gercep Urus Pemberkasan NIP Peserta Lulus Seleksi ASN
- Sopir Truk Pengangkut Galon Berstatus Tersangka Kasus Kecelakaan Maut di Gerbang Tol Ciawi
- Soal Menteri Tak Seirama dengan Prabowo, Ahmad Yohan: PAN Sudah 15 Tahun Bersama
- 5 Posisi Honorer Gagal PPPK 2024 Ini Tak Usah Sedih
- Hasil Riset: Ini 10 Menteri Terburuk di Kabinet Prabowo
- Mensesneg Bantah Prabowo Akan Reshuffle Menteri