Kosovo vs Spanyol: Tim Matador Terkam Tuan Rumah, Luis Enrique Sesalkan Soal Ini
Kamis, 09 September 2021 – 09:55 WIB

Winger timnas Spanyol Ferran Torres (kanan) melakukan selebrasi usai membobol gawang Kosovo. Foto: Twitter @Sefutbol
"(Mengamankan kualifikasi) tergantung pada kami, tetapi kami masih memiliki dua pertandingan untuk lolos ke Piala Dunia."
"Kami masih akan melawan Swedia, tim yang selalu merepotkan kami," tambah Enrique.
Pada pertandingan ini, Ferran Torres yang mencetak gol kedua Spanyol pada menit 88' membuat catatan manis tersendiri.
Dia telah mencetak 10 gol bagi Tim Matador hanya dari 20 laga di semua kompetisi.
Torehan ini hanya kalah dari Paco Alcacer yang mengemas 12 gol dari 19 laga bersama Spanyol.(footballespana/mcr15/jpnn)
Spanyol melanjutkan tren kemenangan mereka di Kualifikasi Piala Dunia 2022 dengan mengalahkan Kosovo 2-0, Kamis (9/9) dini hari WIB.
Redaktur & Reporter : Dhiya Muhammad El-Labib
BERITA TERKAIT
- Aston Villa vs PSG, Luis Enrique Minta Timnya Tetap Waspada
- Jebolan MilkLife Soccer Challenge Bakal Ikuti Turnamen Usia Muda Terbesar di Asia
- PSG Juara Liga Prancis, Enrique: Kami Benar-Benar Pantas Mendapat Trofi Ini
- Fuerza Arena Mini Football Resmi Dibuka, Gunawan Dukung Anak Muda Berprestasi
- Erick Thohir Mania Optimistis Timnas Indonesia Menang Lawan Australia dan Bahrain
- MSIG Bangga jadi Title Partner Pertama 'ASEAN MSIG Serenity Cup'