Kota Casino di Pedalaman Australia Jadi Saksi Perjuangan Indonesia Melawan Belanda

Kota Casino di Pedalaman Australia Jadi Saksi Perjuangan Indonesia Melawan Belanda
Kota Casino di Pedalaman Australia Jadi Saksi Perjuangan Indonesia Melawan Belanda

Kunjungan ke lokasi kamp membuka kembali kenangan dari beberapa diantara mereka mengenai keberadaan kamp dari tahun 1943 sampai 1946 tersebut. Banyak yang masih ingat dengan para tentara Indonesia menolak berada di bawah perintah Belanda, dan beberapa menjadi teman warga di sana.

Seperti yang ditulis oleh sejarahwan dari masa itu Jan Lingard, apa yang terjadi di Casino menunjukkan bahwa Revolusi Indonesia juga 'mampir' di kota kecil Australia.

Dalam cerita yang 'aneh' dan mungkin sudah banyak terlupakan, sebuah kota kecil di New South Wales ini menjadi saksi tumpahnya darah warga Indonesia, dalam perjuangan panjang untuk mencapai kemerdekaan. Darah yang dikorbankan jauh dari Indonesia, di tanah Australia.

*Dr Stephen Gapps adalah Kurator Australian National Maritime Museum. Tulisan ini adalah bagian dari publikasi online mengenai kejadian antara tahun 1945-1949, yang tercakup dalam pameran Black Armada – Australian support for Indonesian Independence, kerjasama antara Australian National Maritime Museum dan Museum Benteng Vredeburg, Indonesia. Artikel ini diterjemahkan dengan izin penulis dari tautan ini: when-the-indonesian-revolution-came-to-an-australian-country-town

 


24 Oktober lalu sekitar 100 orang berkumpul di Kota Casinon memperingati 70 tahun peristiwa perjuangan Indonesia melawan penjajahan Belanda, di kota


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News