Kota Dumai Siap Gelar Harnus ke-32
Selasa, 25 Oktober 2011 – 18:59 WIB

Kota Dumai Siap Gelar Harnus ke-32
Kemudian lanjutnya, Latihan Gabungan Militer TNI pada tanggal 5-8 Desember 2011, bersih-bersih pantai dan pelabuhan, penanaman pohon dan bakart ikan sepanjang tujuh kilometer. " Setidaknya ada sembilan rangkain kegiatan yang akan kita dilaksanakan nantinya," terang Syukri.
Baca Juga:
Sementara itu Sekretaris Dewan Kelautan Indonesia (Dekin) Rizald Max Rompas menyatakan, pihaknya mengapresiasi terkait dengan kesiapan Pemko Dumai dan Pemprov Riau yang dinilainya sudah hampir 100 persen.
"Memang ada beberapa hal lagi yang perlu dibenahi, tapi kita melihat Dumai sudah siap menyelenggarakan Harnus," ungkap Rompas.(Yud/jpnn)
JAKARTA--Persiapan peringatan Hari Nusantara (Harnus) ke-32 yang diselenggarakan pada 13 Desember 2011 nanti terus dimatangkan. Pemerintahan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung
- Harga Emas Perhiasan di Baturaja Tembus Rp 11,3 Juta Per Suku
- Korban Kedua Perahu Getek Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Meninggal Dunia
- 2 Lansia yang Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Sudah Meninggal Dunia
- Tabung Gas Meledak di Cilincing, 3 Warga Terluka