Kota Surabaya Pamerkan 1.400 Karya UMKM, Berikut Lokasinya...
Sabtu, 03 April 2021 – 09:25 WIB

Dinas Perdagangan Kota Surabaya siap memamerkan produk dari 1.400 Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) binaan terutama selama masa pandemi Covid-19. Foto: Antara
Oleh karena itu Armuji mendorong mal-mal yang ada di Surabaya itu juga ikut menampung para pelaku UMKM ini.
Menurut dia ekonomi Suraya akan cepat tumbuh jika semua mal di Surabaya menyediakan tempat khusus bagi pelaku UMKM.
Dia juga memastikan berbagai program Pemkot Surabaya ke depannya akan terus mendorong kebangkitan UMKM.
"Ini salah satu cara kami mendorong kebangkitan UMKM, terus mendorong di mal-mal lain menyediakan tempat untuk UMKM," kata dia. (antara/jpnn)
Dinas Perdagangan Kota Surabaya siap memamerkan produk dari 1.400 Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) binaan terutama selama masa pandemi Covid-19.
Redaktur & Reporter : Elvi Robia
BERITA TERKAIT
- Prodi DKV Untar Dorong Kreativitas dan Bisnis Lewat Pameran CREBO Season 2
- Keren! Rumah Tamadun Ubah Limbah Jadi Lapangan Kerja Bagi Perempuan dan Warga Binaan
- Sukses Sebelum 30: Eks Pegawai Sukses Merintis Brand Lokal Kingman Bersama Shopee
- Bea Cukai Dorong Potensi Daerah ke Pasar Global dengan Gencar Sosialisasi Ekspor
- ASIPPINDO Dukung Perluasan Askses Pembiayaan Inklusif Bagi Pelaku UMKM
- Beri Asistensi UMKM Berorientasi Ekspor, Bea Cukai Cikarang Kunjungi Baragakai