Kota Tua Harus Terbebas dari PKL
Sabtu, 28 Maret 2015 – 14:28 WIB
Ella meyakini, jika konsorsium serius menertibkan pedagang itu, para pemilik gedung pribadi akan berkesinambungan membangun rumah mereka sendiri. Jadi, bukan masalah kerjasama dan besar keuntungannya yang bisa diperoleh.
"Yang kami nantikan itu, kapan PKL bisa hilang dari depan rumah kami. Kalau mau merenovasi mah dari dulu kami juga punya modal, kan tanah dan bangunan yang kami miliki juga bersertifikat," pungkas pemilik Rumah Akar itu. (asp/jos/jpnn)
JAKARTA- Revitalisasi Kota Tua sebagai kawasan heritage bertaraf internasional sekelas Neuw Amsterdam, New York, Capetown, dan Malaka, terus dilaksanakan.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gerakan Guna Ulang Jakarta, Edukasi Mengurangi Pemakaian Plastik Sekali Pakai
- Fasilitas Makin Lengkap, Triboon Hub Tambah 2 Resto Baru di Jakarta
- Durasi Pemadaman Lampu Program Earth Hour Terlalu Singkat
- Di Tengah Sosialisasi Tupoksi kepada Warga, MKD DPR RI Singgung Pelat Nomor Khusus
- Tjahjo Kumolo Meninggal Dunia, Warga Bekasi Diminta Kibarkan Bendera Setengah Tiang
- Anies Bangun Kampung Gembira Gembrong dengan Dana Rp 7,8 Miliar dari Infak Salat Id di JIS