Kotoran Sapi di Pancoran Meresahkan Warga, Sudah Lapor tetapi Tak Ada Solusi

Kotoran Sapi di Pancoran Meresahkan Warga, Sudah Lapor tetapi Tak Ada Solusi
Saluran pembuangan air di permukiman warga yang digunakan untuk membuang kotoran sapi di Cikoko Barat III, Kelurahan Cikoko, Pancoran, Jakarta Selatan terilhat kotor. Foto: dokumentasi pribadi untuk JPNN.com

"Mengingat hal ini tidak selesai selama bertahun-tahun dan sudah mencemari lingkungan sejak 2002," jelasnya. 

Dia menyebut saat ini solusi yang dikerjakan masih jangka pendek dengan membuang kotoran secara manual menggunakan truk.

"Namun, sisa-sisa kotoran sapi masih mengalir di lingkungan warga belum ada solusi kongkret untuk mengatasi tuntas masalah ini biar tidak terus menerus mencemari lingkungan warga," tutur Hasan.(mcr8/jpnn)

Warga Cikoko Barat III, Pancoran, Jakarta Selatan resah dengan limbah kotoran sapi yang ada di sekitar permukiman. Sudah lapor Pj Gubernur DKI tak ada solusi.


Redaktur : M. Fathra Nazrul Islam
Reporter : Kenny Kurnia Putra

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News