KPA: Kapolri dan Kapolda Harus Bertanggung Jawab
Kamis, 15 Desember 2011 – 12:48 WIB

KPA: Kapolri dan Kapolda Harus Bertanggung Jawab
"Kapolri dan Kapolda (Lampung dan Sumsel) harus bertanggungjawab. Bagaimana bisa pimpinan polisi tidak memantau apa yang dilakukan anak buahnya," tegasnya.
Diketahui, Sedikitnya 15 orang keluarga korban pembantaian di Mesuji, Provinsi Lampung mengadu ke Komisi III DPR mengenai penggusuran dan pembantaian warga oleh oknum aparat terkait perluasan lahan sawit PT Silva Inhutani milik Benny Sutanto alias Abeng.
Selain pembantaian di Mesuji Lampung, rombongan warga yang mengaku dari adat Megaupak yang dipimpin oleh mantan anggota DPR Mayjen (Purn) Saurip Kadi itu juga melaporkan kasus pembantaian serupa yang terjadi di Sodong, Mesuji, Ogan Komering Ilir, Sumatera Selatan.
Mereka meminta keadilan atas peristiwa berdarah pihak perusahaan dengan warga yang mengakibatkan 30 orang korban jiwa selama periode 2009 sampai 2011 di dua wilayah perbatasan Provinsi Lampung-Sumsel. (kyd/jpnn)
JAKARTA - Deputi Sekertaris Jendral Konsorium Pembaharuan Agraria (KPA), Iwan Nurdin mengatakan, sengketa lahan antara warga Megaupak dengan perusahaan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Siswa Sulawesi Tenggara Cerdas-Cerdas, Ini Reaksi Mendikdasmen
- GP Ansor Gaungkan Patriot Ketahanan Pangan Menjelang Puncak Harlah Ke-91
- Koalisi Masyarakat Sipil Mengecam Intervensi Anggota TNI di Kampus UI dan UIN Semarang
- Berdoa di PIK, Biksu Thudong Tebar Pesan Damai
- Pemerintah Fokus Tuntaskan Pengangkatan PPPK Tahap 1, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Setiawan Ichlas Hadirkan Ustaz Adi Hidayat di Tabligh Akbar di Palembang