KPK Akhirnya Mengalah, Tim akan Meluncur ke Papua Periksa Lukas Enembe

KPK Akhirnya Mengalah, Tim akan Meluncur ke Papua Periksa Lukas Enembe
Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menyatakan akan mendatangi Gubernur Papua Lukas Enembe. Foto/ilustrasi: arsip JPNN.com/Ricardo

Dalam aturan itu disebutkan jika seorang tersangka atau saksi yang dipanggil memberi alasan yang patut dan wajar bahwa ia tidak dapat datang kepada penyidik yang melakukan pemeriksaan, penyidik itu datang ke tempat kediamannya.

"KPK memastikan penegakan hukum terhadap Saudara LE tetap berjalan sesuai ketentuan dan peraturan perundang-undangan, dengan menjunjung tinggi asas-asas pelaksanaan tugas pokok KPK," kata Alex. (tan/JPNN)


Dalam kunjungannya ke Papua, KPK bersama tim dokter dari Ikatan Dokter Indonesia (IDI).


Redaktur & Reporter : Fathan Sinaga

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News