KPK Akui Cari Keterkaitan Uang Hambalang dengan Kongres PD
Jumat, 25 Mei 2012 – 21:01 WIB
Hanya saja saat ditanya tentang pemeriksaan atas Anas karena disebut-sebut sebagai pihak yang membagikan uang di Kongres PD, Johan menegaskan bahwa KPK akan meminta keterangan pihak-pihak yang dianggap tahu soal dugaan korupsi Hambalang. Hanya saja, katanya, hingga saat ini belum ada agenda untuk memeriksa Anas. "Belum ada jadwal," tegasnya.(fat/jpnn)
Baca Juga:
JAKARTA - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) terus menggali berbagai informasi soal proyek sport center Hambalang, Jawa Barat dengan meminta keterangan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kerugian Negara Hanya Bisa Diperiksa BPK, Ahli: Menjerat Swasta di Kasus PT Timah Terlalu Dipaksakan
- Amplop Berlogo Rohidin Mersyah-Meriani Ikut Disita KPK, Alamak
- Tersangka Polisi Tembak Polisi di Solok Selatan Bakal Dijerat Pasal Berlapis
- Waket Komisi VIII DPR-LDII Ingatkan Persoalan Kebangsaan Hadapi Tantangan Berat
- Dugaan Plagiarisme di Bawah Sumpah Ahli Kejagung, Tom Lembong Disebut Diuntungkan
- Usut Kasus Korupsi di Kalsel, KPK Panggil Ketua DPRD Supian