KPK Akui Sering Terima Tekanan
Kamis, 22 Juli 2010 – 15:15 WIB

KPK Akui Sering Terima Tekanan
Lebih lanjut Haryono mengatakan, semua pelapor ingin agar laporan ke KPK ditindaklanjuti. "Karena setiap pelapor menganggap laporan merekalah yang paling penting," sambungnya.
Baca Juga:
Dirincikan pula, terdapat 10 survei tentang korupsi di Indonesia. Dari jumlah itu, sembilan di antaranya adalah survei korupsi di sektor pelayanan publik. "Jadi korupsi di pelayanan publik ini memang yang paling marak," pungkasnya.(ara/sam/jpnn)
JAKARTA - Wakil Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Haryono Umar, mengakui bahwa sampai saat ini KPK masih saja menerima tekanan ataupun upaya
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Siswa Sulawesi Tenggara Cerdas-Cerdas, Ini Reaksi Mendikdasmen
- GP Ansor Gaungkan Patriot Ketahanan Pangan Menjelang Puncak Harlah Ke-91
- Koalisi Masyarakat Sipil Mengecam Intervensi Anggota TNI di Kampus UI dan UIN Semarang
- Berdoa di PIK, Biksu Thudong Tebar Pesan Damai
- Pemerintah Fokus Tuntaskan Pengangkatan PPPK Tahap 1, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Setiawan Ichlas Hadirkan Ustaz Adi Hidayat di Tabligh Akbar di Palembang