KPK Bakal Periksa Menag
Rabu, 21 Januari 2009 – 21:06 WIB

KPK Bakal Periksa Menag
Terpisah, anggota badan pekerja ICW, Emerson Yuntho dan Ade Irawan usai mendatangi KPK, Rabu (21/1) mengaku telah menyerahkan data tambahan terkait dugaan korupsi DAU. "Dari penjelasn KPK, prosesnya sudah direkomendasikan ke bagian penindakan," ujar Emerson.
Baca Juga:
Ade Irawan menambahkan, ICW telah menyerahkan data tambahan yang lebih banyak berupa data sekunder seperti hasil audit BPK. Ade menyebutkan, data sekunder itu antara lain tentang bukti aliran uang dari DAU ke ormas tertentu serta penggunaan alokasi DAU bagi pengurus yang lebih besar daripada untuk kepentingan umat.(ara/jpnn)
JAKARTA – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) terus mengerucutkan proses pengungkapan dugaan korupsi penggunaan Dana Abadi Umat (DAU) di Departemen
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Menjelang Mukernas dan Pelantikan, PP ISNU Gelar Fun Walk Serta Go Green di CFD Thamrin
- KPPI 2025 Siap Digelar, PENEMU Dorong Perempuan Ambil Peran Strategis
- Pemerintah Klaim Tarif Impor Trump dari AS Tak Ganggu Swasembada Nasional
- OTT Dugaan Politik Uang PSU Pilkada Serang, Bawaslu Sita Barbuk Uang & HP
- 5 Berita Terpopuler: Lisa Mariana Dipolisikan Ridwan Kamil, Sejumlah Aset Disita, Fakta Terungkap
- Ancaman Hukuman Oknum TNI AL Pembunuh Juwita Bisa Bertambah