KPK Baru Diharapkan Lebih Garang
Minggu, 04 Desember 2011 – 15:56 WIB

KPK Baru Diharapkan Lebih Garang
JAKARTA--Anggota Komisi III DPR Bambang Susatyo mengatakan, upaya untuk memberantas korupsi di Indonesia sepertinya hanya main-main, namun dibuat tampak serius. Tidak heran jika tingkat korupsi tidak akan mengalami penurunan. Bambang mengingatkan, ada banyak kasus besar yang tidak terselesaikan oleh KPK. Bahkan, tidak satupun lembaga super body tersebut berani memenjarakan menteri yang aktif dalam kabinet Indonesia Bersatu Jilid II. "Baik itu di Kejaksaan atau KPK. Jadi ada banyak hutang kasus yang harus diteruskan pimpinan KPK yang baru," ujar politis Golkar itu.
Karenanya, Ia meminta kepada pimpinan KPK terpilih, Abraham Samad, Bambang Widjojanto, Zulkarnain, Adnan Pandu Praja, dan Busyro Muqoddas dapat mengembalikan citra KPK sebagai lembaga yang ditakuti koruptor.
Baca Juga:
"Ini menjadi tugas baru bagi para pimpinan KPK. Harapan kita, lima orang ini harus mengembalikan citra kpk kedepan," kata Bambang saat diskusi dan bedah buku melawan korupsi dengan pimpinan kPK terpilih dan perang-perangan melawan korupsi di Galeri Cafe TIM, Jakarta, Minggu (4/11).
Baca Juga:
JAKARTA--Anggota Komisi III DPR Bambang Susatyo mengatakan, upaya untuk memberantas korupsi di Indonesia sepertinya hanya main-main, namun
BERITA TERKAIT
- Irving Siap Cabut Gugatan PSU Pilkada Siak yang Diajukan Wakilnya di Sidang Perdana
- Hari Kartini, Widya Desak Pemulihan Hak Perempuan eks Pemain Sirkus yang Dieksploitasi
- PAN Belum Dukung Gibran, Deddy PDIP: Mungkin Mereka Punya Kader Mendampingi Prabowo
- Komisi III Berikan Ruang eks Pemain Sirkus dengan Pengelola Taman Safari Duduk Bersama
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul MPR Ganti Gibran, Deddy PDIP Semringah
- Muncul Usulan Copot Menteri Terafiliasi Jokowi, Legislator PDIP: Berarti Ada Masalah