KPK Baru Diharapkan Lebih Garang
Minggu, 04 Desember 2011 – 15:56 WIB

KPK Baru Diharapkan Lebih Garang
Meski demikian, Bambang mengaku optimis dengan dikomandoi pimpinan baru, KPK akan lebih baik ke depannya dalam pemberatasan korupsi. "Saya yakin pimpinan KPK kali ini lebih baik. Karena tidak punya hutang budi. Maka dipundak Abraham ada tugas yang berat. Semoga saja anak muda ini dapat menjalankan tugasnya dengan baik," ucapnya.
Selain itu, KPK nantinya juga diminta tidak boleh seperti main sinetron yang hanya menangkap pelaku korupsi dalam skala yang kecil, melainkan dapat mengungkap kasus korupsi yang jauh lebih besar. "Misalnya dalam kasus masalah tender, yang menyebabkan kebocoran pembelanjaan negara," tandas Bambang. (kyd/jpnn)
JAKARTA--Anggota Komisi III DPR Bambang Susatyo mengatakan, upaya untuk memberantas korupsi di Indonesia sepertinya hanya main-main, namun
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Irving Siap Cabut Gugatan PSU Pilkada Siak yang Diajukan Wakilnya di Sidang Perdana
- Hari Kartini, Widya Desak Pemulihan Hak Perempuan eks Pemain Sirkus yang Dieksploitasi
- PAN Belum Dukung Gibran, Deddy PDIP: Mungkin Mereka Punya Kader Mendampingi Prabowo
- Komisi III Berikan Ruang eks Pemain Sirkus dengan Pengelola Taman Safari Duduk Bersama
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul MPR Ganti Gibran, Deddy PDIP Semringah
- Muncul Usulan Copot Menteri Terafiliasi Jokowi, Legislator PDIP: Berarti Ada Masalah