KPK Belum Tahu Kondisi Kesehatan Siti Fadjrijah
Kamis, 07 Maret 2013 – 20:20 WIB

KPK Belum Tahu Kondisi Kesehatan Siti Fadjrijah
Seperti diketahui, KPK belum dapat menerbitkan surat perintah penyidikan (sprindik) dalam perkara Bank Century untuk Siti. Padahal, Siti merupakan calon tersangka kasus dugaan korupsi bailout untuk Century. Ketua KPK Abraham Samad mengungkapkan, KPK tak mau sprindik menjadi sia-sia jika ternyata Siti tak bisa diperiksa lantaran kondisi kesehatannya tak memungkinkan.
Karenanya dalam kasus ini, KPK baru menetapkan bekas Deputi Gubernur BI, Budi Mulya sebagai tersangka pertama. Budi disangka memperkaya diri atau orang lain dengan melawan hukum terkait pengucuran Fasilitas Pendanaan Jangka Pendek (FPJP) untuk Century.(boy/jpnn)
JAKARTA - Hasil pemeriksaan kesehatan terhadap bekas Deputi Gubernur Bank Indonesia (BI) bidang pengawasan bank, Siti Ch Fadjrijah, yang menjadi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Waspada Hujan Hari Ini di Sejumlah Wilayah di Indonesia
- 5 Berita Terpopuler: Revisi UU ASN Mengubah Sesuatu, Ada Pasal yang Dipersoalkan, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Ma'ruf Amin Sebut Lebih Baik Kirim Bantuan Ketimbang Evakuasi Warga Gaza ke Indonesia
- Muncul Penolakan Soeharto Sebagai Pahlawan Nasional, Mensos Merespons Begini
- Cak Imin: Tadi Presiden juga Menelepon Saya
- Pernyataan Terbaru Mensos soal Soeharto Pahlawan Nasional