KPK Beri Sinyal Periksa Kapolri
Rabu, 26 September 2012 – 07:15 WIB

KPK Beri Sinyal Periksa Kapolri
JAKARTA - Komisi Pemberantasan Korupsi memberikan sinyal bakal memeriksa Kapolri Jenderal Polisi Timur Pradopo terkait kasus dugaan korupsi pengadaan Simulator SIM di Korlantas Polri tahun 2011. Apakah artinya KPK akan memeriksa Kapolri selaku KPA Simulator? Seperti juga Kemenpora pernah diperiksa sebagai KPA proyek Hambalang yang disidik KPK? "Sampai hari ini belum ada keputusan dari penyidik (untuk periksa Kapolri). Nanti kalau sudah ada saatnya, baru bisa dijawab," kata Bambang.
Seperti diketahui, Kapolri selaku Kuasa Pengguna Anggaran (KPA), ikut menandatangi dokumen penetapan pemenang lelang Simulator SIM. Menurut Wakil Ketua KPK, Bambang Widjojanto, informasi tersebut akan menjadi dasar bagi penyidik untuk mengembangkan kasus ini.
Baca Juga:
"Informasi yang ada di media tentu akan dikayakan, dijadikan dasar penyidik," kata Bambang dalam jumpa pers di geudng KPK, selasa (25/9) malam.
Baca Juga:
JAKARTA - Komisi Pemberantasan Korupsi memberikan sinyal bakal memeriksa Kapolri Jenderal Polisi Timur Pradopo terkait kasus dugaan korupsi pengadaan
BERITA TERKAIT
- Waka MPR: Perlu Political Will Para Pemangku Kepentingan untuk Wujudkan Kesetaraan
- Setara Institute Dorong Pembangunan Inklusif di Daerah, Rilis Alat Kebijakan untuk Susun RPJMD
- Hardjuno Wiwoho: Tiga Syarat agar Danantara Bisa Dipercaya, Salah Satunya Hukuman Mati untuk Koruptor
- Tanggul Sungai Tuntang Jebol, 665 KK Mengungsi & Jalan Penghubung Antardesa Terputus
- Dukung Musisi Tanah Air, Kemenekraf Dorong Ekosistem Musik Berkelanjutan
- BMKG Imbau Warga Jawa Tengah Tetap Tenang Seusai Diguncang Gempa 2 Kali