KPK Bidik Kasus Korupsi di USU
Jumat, 18 November 2011 – 01:29 WIB

KPK Bidik Kasus Korupsi di USU
"Sumut itu banyak, kasusnya melebar. Dulu dari kasus damkar (pemdam kebakaran di Pemkot Medan, red), terus ke APBD. Muncul kasus lain di Langkat sampai Nias," ucapnya.
Iswan yang kini merangkap jabatan sebagai Deputi Penindakan KPK itu mengakui, kasus dugaan korupsi di USU seolah-olah memang kalah dengan kasus korupsi lain di Sumut. "Tetapi itu tidak dihilangkan (dihentikan penyelidikannya)," tandasnya.
Seperti diketahui, dugaan korupsi di USU itu terkait pengadaan alat kesehatan (alkes) yang didanai dengan APBN tahun 2010 sebesar Rp 28 miliar. Dari informasi yang beredar, dalam kasus itu ada pula peran kaki tangan M Nazaruddin.(ara/jpnn)
JAKARTA - Diam-diam, Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) tengah mengusut dugaan korupsi di Universitas Sumatera Utara (USU) Medan. Sampai sejauh ini,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Besok Tes PPPK Tahap 2 Dimulai, Honorer Belum Bisa Cetak Kartu Ujian
- TNI Masuk Kampus, Legislator PDIP: Perguruan Tinggi Bukan Medan Pertempuran
- Didukung Dedi Mulyadi hingga Wamendikdasmen, BPN Justru Kalah Sengketa Lahan SMAN 1 Bandung
- Tokoh Masyarakat Papua Dukung Aparat Tindak Tegas OPM
- Aktivis KNPI Jakarta David Hamka Minta Gubernur Pramono Optimalkan Peran Pemuda Cegah Tawuran
- Waspada Hujan Hari Ini di Sejumlah Wilayah di Indonesia