KPK-BPKP Sepakati Kerjasama Pemberantasan Korupsi

KPK-BPKP Sepakati Kerjasama Pemberantasan Korupsi
KPK-BPKP Sepakati Kerjasama Pemberantasan Korupsi
Menurut Ketua BPKP, Mardiasmo, penandatanganan nota kesepahaman itu tentunya tidak hanya sekadar di atas kertas. Sebab, nota kesepahaman itu harus disertai dengan aksi nyata di lapangan. “BPKP selalu siap membantu KPK setiap saat jika dibutuhkan,” ujarnya.

Lebih lanjut Mardiasmo mengungkapkan bahwa hingga saat ini BPKP masih sering menemukan adanya kejanggalan dalam pengelolaan keuangan di lembaga penyelenggara negara. Karena itu, lanjutnya, penelusuran terhadap dugaan penyimpangan tersebut perlu dilakukan. “Mudah-mudahan dengan kebersamaan BPKP dan KPK ini, kegiatan pemberantasan korupsi akan semakin efektif,” tegasnya.(mur/jpnn)
Berita Selanjutnya:
KPK Butuh Auditor Forensik

JAKARTA - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) terus menggandeng pihak lain dalam rangka memerangi korupsi di tanah air. KPK pun menggandeng Badan


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News