KPK Cari Penasihat, Inilah Syarat-syaratnya
Senin, 30 Januari 2017 – 19:07 WIB

Juru Bicara KPK Febri Diansyah. Foto: dok/JPNN.com
"Secara terperinci nanti akan disampaikan apa persyaratannya dan tahapannya apa ke publik," jelasnya.
Sebagai lembaga yang besar dan penting, KPK tentu mendapatkan tantangan dalam upaya pemberantasan korupsi.
Karenanya, diharapkan ada orang yang bersih, punya integritas, dan berkomitmen tinggi untuk memperkuat kelembagaan KPK lewat pos penasihat.
Selain itu, sosok penasihat nanti diharapkan adalah orang yang paham tentang pemberantasan korupsi di tingkat nasional dan internasional.
"Serta punya relasi seperti KPK di dunia internasional," kata Febri. (boy/jpnn)
Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) akan mencari sosok berintegritas untuk mengisi empat posisi penasihat.
Redaktur & Reporter : Boy
BERITA TERKAIT
- Bobby Nasution Berkoordinasi dengan KPK, Soal Apa?
- Bobby Nasution Datangi KPK, Ada Apa?
- KPK Periksa 3 Bos Perusahaan Swasta untuk Kasus Korupsi & Cuci Uang Andhi Pramono
- Penyidik KPK Meluncur ke Kalimantan Barat, Sejumlah Tindakan Diambil
- Sentil Perlakuan KPK terhadap Agustiani Tio, Hasto: Ini Tidak Manusiawi!
- Maqdir Sebut KPK Bangun Narasi Keliru Soal Peran Hasto dalam Kasus Harun Masiku