KPK Dalami Korupsi dan Cuci Uang Anggota DPRD Banten
Karena Terima Mobil dari Adik Kandung Atut
Selasa, 11 Februari 2014 – 01:22 WIB

KPK Dalami Korupsi dan Cuci Uang Anggota DPRD Banten
Namun Johan menyatakan, Media Warman justru sudah menyerahkan mobil Honda CRV kepada KPK pekan lalu. Mobil itu kini sudah disita oleh KPK. Meski begitu, kata Johan, pengembalian itu tidak bisa menghapuskan perbuatan hukum yang telah dilakukan Media Warman.
Namun, lanjut Johan, sampai saat ini belum ada sangkaan gratifikasi maupun TPPU kepada Media Warman dan anggota DPRD Banten lainnya yang diduga menerima mobil dari Wawan. "Pengembalian itu tidak bisa kaburkan sangkaan. Tapi kan ini belum disangka. Ini masih didalami," tandasnya. (gil/jpnn)
JAKARTA - Sejumlah anggota DPRD Banten diduga menerima mobil dari Tubagus Chaeri Wardana alias Wawan yang kini menjadi tahanan KPK karena disangka
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Peringati Hari Kartini, Wamendagri Ribka: Perempuan Harus Bangkit dan Bertransformasi
- Besok Tes PPPK Tahap 2 Dimulai, Honorer Belum Bisa Cetak Kartu Ujian
- TNI Masuk Kampus, Legislator PDIP: Perguruan Tinggi Bukan Medan Pertempuran
- Mahfud MD Sebut Kejaksaan Didukung Rakyat untuk Bersihkan Peradilan
- Didukung Dedi Mulyadi hingga Wamendikdasmen, BPN Justru Kalah Sengketa Lahan SMAN 1 Bandung
- Tokoh Masyarakat Papua Dukung Aparat Tindak Tegas OPM