KPK Didesak Periksa Denny Indrayana
Jumat, 04 Februari 2011 – 12:42 WIB
“Masalahnya semua pernyataan yang tidak benar diungkapkan Gayus selama ini, menurutnya (Gayus) yang menyuruh adalah Deny (Indrayana),” ujarnya.
Dengan memeriksa Denny yang juga Staf Khusus Presiden bidang hukum, Hotma berharap KPK akan mendapat kejelasan tentang permasalahan sesungguhnya. Terutama, untuk mengklarifikasi kebenaran yang disampaikan kliennya tersebut.
Sebagaimana dipaparkan Hotman, jumlah perusahaan yang ditangani pajaknya oleh Gayus tak sampai 151 perusahaan. Hotma menyebut perusahaan yang ditangani pajaknya oleh Gayus hanya 44 saja.
JAKARTA - Komisi Pemberantasan Korupsi dinilai perlu memeriksa Sekretaris Satgas Pemberantasan Mafia Hukum, Denny Indrayana. Hal itu disampaikan
BERITA TERKAIT
- Prabowo Bukan Omon-Omon! Anggaran Kesejahteraan Guru Naik Rp 16,7 T
- Cerita Saksi di Sidang Kasus Korupsi Timah, Mengaku Pernah Ditolong Harvey Moeis
- Sebagian Kota Besar di Indonesia Diguyur Hujan Lebat, BMKG Imbau Warga Waspada
- Terbit SK Panglima TNI, Mayjen Ariyo Windutomo Dilantik Jumat Pagi
- Siswa SMK Tewas Ditembak Polisi, Kuburannya Akan Digali untuk Ekshumasi
- Pernyataan Presiden Prabowo Bikin Penasaran Guru Honorer Non-Sertifikasi