KPK Didorong Buka Kantor di Daerah
Kamis, 05 Juli 2012 – 18:18 WIB

KPK Didorong Buka Kantor di Daerah
Bagaimana dengan persoalan gedung baru bagi KPK yang saat ini memicu polemik" Bertrand mengatakan gedung yang ditempati KPK saat ini jelas tidak memadai. Karenanya, ucap Bertrand, KPK membutuhkan gedung yang lebih representatif. "Bagi saya bukan masalah apakah itu gedung baru atau sewa, tapi gedung yang saat ini ada tidak memadai bagi 750 pegawai," ucap pria berkepala plontos itu.
Bertrand sendiri mengaku tidak heran jika anggaran pembangunan gedung baru bagi KPK ditahan oleh politisi di DPR. Ia beralasan, KPK yang lahir dari UU buatan DPR justru telah menindak banyak anggota DPR. "Tidak mengherankan apabila DPR melakukan pembalasan seperti itu (menahan anggaran)," pungkasnya.
Sedangkan Bambang Widjojanto mengatakan, ada tiga hal penting yang didiskusikan KPK dengan Bertrand. Di antaranya tentang SDM, pemanfaatan teknologi, serta keuangan dan penganggaran.
Namun menurutnya, KPK justru banyak menimba ilmu dari pengalaman Bertrand yang dalam kesempatan itu memaparkan pengalamannya dan informasi penting terkait komisi-komisi antikorupsi di negara lain. "Intinya KPK ingin menjadi world class anti corruption commission," ucap Bambang.
JAKARTA - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) diminta bisa membuka perwakilan di seluruh provinsi di Indonesia. Langkah itu dilakukan demi memperluat
BERITA TERKAIT
- Waspada Hujan Hari Ini di Sejumlah Wilayah di Indonesia
- 5 Berita Terpopuler: Revisi UU ASN Mengubah Sesuatu, Ada Pasal yang Dipersoalkan, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Ma'ruf Amin Sebut Lebih Baik Kirim Bantuan Ketimbang Evakuasi Warga Gaza ke Indonesia
- Muncul Penolakan Soeharto Sebagai Pahlawan Nasional, Mensos Merespons Begini
- Cak Imin: Tadi Presiden juga Menelepon Saya
- Pernyataan Terbaru Mensos soal Soeharto Pahlawan Nasional