KPK Diminta Bujuk Miranda Bongkar Century

KPK Diminta Bujuk Miranda Bongkar Century
KPK Diminta Bujuk Miranda Bongkar Century
"KPK bisa menggali banyak informasi dari Miranda jika dia bersedia bekerjasama dengan KPK untuk membongkar semua permainan dan persekongkolan pada saat BI memutuskan untuk memberikan FPJP kepada Bank Century dan pada saat ditetapkan sebagai bank gagal berdampak sistemik," ulas Misbakhun.

Bagaimana jika Miranda tak mau membuka kasus Century? Misbakhun menyarankan agar KPK menetapkan Miranda sebagai tersangka kasus Century lebih dulu. "Dasarnya karena dari berbagai temuan Pansus Angket Century jelas-jelas adanya keterlibatan Miranda," pungkasnya.(ara/jpnn)

JAKARTA - Penyelidikan kasus dugaan korupsi pada pemberian bailout Bank Century oleh Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) tak kunjung naik ke penyidikan.


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News