KPK Diminta Jerat HP di Kasus Korupsi Retrofit PLTU Bukit Asam
Kamis, 06 Februari 2025 – 22:32 WIB

Diskusi publik bertajuk 'Mengungkap Skandal Korupsi Retrofit PLTU Bukit Asam: KPK Jangan Tebang Pilih' di kawasan Jakarta Selatan, Kamis (6/2). Foto: supplied
Selain itu, Hengky bahkan diduga sebagai aktor utama sehingga peran yang bersangkutan perlu mendapat atensi khusus dari KPK.
"KPK harus segera bergerak, jangan selesai di tiga tersangka," kata Andrean.(fat/jpnn)
KPK diminta segera menjerat Hengky Pribadi (HP) yang diduga terlibat kasus dugaan korupsi pengadaan retrofit sistem sootblowing PLTU Bukit Asam.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- Baru Menang Tender, Kontraktor Dimintai Rp 500 Juta, Alamak
- IAW Soroti Upaya Pelemahan Kejaksaan di Revisi KUHAP
- Tulis Surat, Hasto: Makin Lengkap Skenario Menjadikan Saya sebagai Target
- Merasa Fit, Hasto Kristiyanto Tunjukkan Dokumen Perkara di Sidang
- KPK Menggeledah Rumah La Nyalla, Hardjuno: Penegakan Hukum Jangan Jadi Alat Politik
- Kasus Suap Hakim Rp 60 Miliar, Ada Catatan Ini di Rumah Marcella Santoso