KPK Dinilai Tak Berani karena 'Tersandera'
Jumat, 25 Maret 2011 – 15:49 WIB
Menurut Amien, masih ada setumpuk pekerjaan rumah yang harus diselesaikan oleh KPK, terutama kasus-kasus besar seperti BLBI dan Century. Namun, tambah Amien, kesan di masyarakat pun semakin miring, di saat KPK tak mampu mengungkap penyuap dalam kasus cek pelawat. "Akhirnya terkesan, dengan Nunun Nurbaiti saja KPK tak berkutik," tandasnya.
Suding pun mengatakan bahwa jika KPK sudah terlalu mampet, sebaiknya memang perlu segera dilakukan penjaringan, seandainya pimpinan yang ada (saat ini) mau legowo mundur, meski jabatan mereka masih tersisa beberapa bulan lagi. "DPR selalu siap untuk menjaring pimpinan KPK," ujar Suding lagi. (mur/jpnn)
JAKARTA - Kesan tak berani yang muncul di mata masyarakat dalam menilai KPK saat ini, menurut Syarifudin Suding, salah satunya dikarenakan pimpinan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pj Gubernur Sumut Agus Fatoni Diberi Banyak Apresiasi Saat Evaluasi Kinerja di Kemendagri
- Kemendagri Apresiasi Kinerja Pj Gubernur Sumut, Luar Biasa
- 5 Berita Terpopuler: Pernyataan BKN Keluar, Kepastian Besaran Gaji PPPK Paruh Waktu Ada tetapi Tanpa Tunjangan, Waduh
- Gaji PPPK Paruh Waktu Rp 3,8 Juta, Jam Kerja Part Time Belum Jelas
- Peradi Masih jadi Pilihan Utama Calon Advokat Untuk Ikuti PKPA
- Masjid Indonesia Pertama di Yokohama Jepang Resmi Dibangun